Turis Jerman Jadi Korban Serangan Hiu di Thailand
Seorang turis asal Jerman, Elke Maier (57), menjadi korban serangan hiu saat berenang di pantai depan hotel tempatnya menginap di wilayah Phang Nga, Thailand. Kejadian ini berlangsung pada 29 November…