Eksekusi Mati di Stadion Afghanistan di Bawah Rezim Taliban
Rezim Taliban kembali melaksanakan eksekusi mati di depan umum di sebuah stadion olahraga di Gardez, Provinsi Paktia, Rabu (13/11/2024). Eksekusi ini dilakukan terhadap seorang terpidana bernama Mohammad Ayaz Asad, yang…